Senin, 05 Februari 2018

SOP JURNAL PAGI RA AL KAMILAH



RAUDHATUL ATHFAL (RA)
AL  KAMILAH
NSM:101232050317
                     Kp. Lame Rt/Rw 01/01 Desa Mekarsasi Kec.Selaawi Kab. Garut
Kode pos 44187 email alkamilah.ra@gmail.com fanspage RA Al Kamilah

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
JURNAL PAGI


NAMA LEMBAGA
RA AL KAMILAH
KODE DOK.
SOP/PROS-003
UNIT PROGRAM
RAUDHATUL  ATHFAL
STANDAR
PROSES
TGL. DISAHKAN
10 JULI 2017
TGL. REVISI
-

1
JUDUL
Jurnal Pagi
2
TUJUAN
Ø  Menciptakan suasana yang menyenangkan dan memberikan semangat untuk mengikuti proses pembelajaran.
3
REFERENSI
Ø  Permendikbud Nomor 137 Tahun 2014
Ø  Permendiknas No. 146 Tahun 2014
Ø  Keputusan Dirjen Pendis Nomor 3489 Tahun 2016
Ø  Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
Ø  Instruksi Kepala RA
4
PIHAK-PIHAK TERKAIT
Kepala RA, Guru, anak
5
DOKUMEN
RPPH

6
PROSEDUR KERJA
1.      Guru membunyikan bel sebagai tanda peserta didik berkumpul di lapangan untuk melakukan jurnal pagi.
2.      Guru menyiapkan peserta didik untuk berbaris sesuai kelompoknya
3.      Guru mengajak anak untuk membaca ikrar
4.      Guru mengajak anak-anak bernyanyi, bermain tepuk, yel-yel dan berbagai permainan ciptaan guru / tradisional
5.      Guru bersama peserta didik mempersiapkan diri masuk kelas  dengan senang, aman dan nyaman.








Tidak ada komentar:

Posting Komentar